Kontroversial? Tidak masalah!


Menanggapi tulisan terakhir saya di blog saya yang lain, seorang bapak yang tidak perlu disebutkan namanya namun memiliki perbedaan prinsip dengan saya mengenai arti “teman” meminta saya berhenti menuliskan hal-hal kontroversial, dan mengusulkan (karena beliau menggunakan istilah “sebaiknya”), agar saya mulai menulis hal-hal yang menginspirasi, mendidik dan menghibur. Beliau juga mengatakan bahwa ‘ironisnya, banyak yang suka membaca kontroversi’.
Continue reading