Saat muda aku pikir
Kehebatan adalah memiliki karir
Dapat membeli apa saja yang aku mau
Dapat dihormati dan dihargai semua orang
Dikagumi dan mendapat penghargaan
Saat muda aku berpikir
Bahwa uang adalah jalan keluar
Dapat membeli apa saja
Dapat membayar apa saja
Dapat membuat orang tunduk
Saat muda aku berpikir
Bahwa nama besar itu penting
Bahwa ketenaran itu segalanya
Bahwa menjadi populer itu hebat
Bahwa menjadi cantik itu harus Continue reading